Tuesday, February 12, 2013

Alat Ukur Kadar Air Cengkeh

Alat ukur kadar air untuk cengkeh model MC7825P ini mirip sekali dengan alat ukur MC7825G, bedanya hanya pada bentuk tusukan pada model ini. Pada model MC7825G bentuk tusukan berupa garpu sensor sepanjang 30 Cm, sedangkan pada MC7825P ini tusukan hanya berupa PIN penusuk kecil.
Alat ukur kadar air model MC7825P hanya diaplikasikan penggunaanya pada kayu, tembakau, kertas, kapas, tanah, bangunan, kayu artikel, dan bahan-bahan serat lainnya. Dengan didukung lebih dari 150 spesies yang bisa diuji dengan alat ini, alat ini terbukti sangat akurat sama dengan model MC7825G.
Keakuratan MC7825P mendekati±(0,5%n0,1) yang artinya dapat digunakan sebagai standar untuk mengecek kadar air pada object yang akan diukur sesuai pada spesifikasi alat ini.
Apabila ternyata jenis tusukan kurang mencukupi untuk mengetes object yang akan diukur kadar airnya karena jenis tusukan berupa pin kecil, maka tusukan tersebut bisa digantikan dengan garpu sensor milik MC7825G.
Alat ini dapat dibawa kemana-mana (portable) karena menggunakan baterai untuk powernya. Sehingga tidak menyulitkan proses pengukuran kadar air pada masing-masing object.
KEGUNAAN:
  • Menentukan kadar air dalam kayu, tembakau, kertas, kapas atau yang lainnya secara akurat dan cepat,
  • Untuk memastikan kadar air yang sama seperti yang diinginkan pasar produksi & tingkat kekeringannya.
  • Untuk menghemat waktu & biaya di pengeringan.
  • Untuk mencegah penurunan & kerusakan yang disebabkan oleh kelembaban di penyimpanan & dalam perdagangan.
  • Untuk menentukan harga oleh kualitas dan kuantitas sesuai dengan kadar air dalam perdagangan.
  • Untuk meningkatkan kenyamanan & efisiensi pada pengolahan.
SPESIFIKASI
  1. Model: MC-7825P
  2. Meaning: Pin type
  3. Specifications: wood over 150 species
  4. Building moisture: 0-50%
  5. Measuring range: 0-80%
  6. Resolution: 0.1
  7. Display: LCD display
  8. Accuracy: (0.5%n+0.1)
  9. Power supply: 4x1.5V AAA (UM-4) battery
  10. Battery indicator: low battery indicator
  11. Dimensions: 165x62x26mm
  12. Weight (not including probe):119g
Untuk alat ukur kadar air lainnya silahkan kunjungi website utama kami : www.ukurkadarair.com
 
ORDER INQUIRY
Phone : 0281-7633299

GSM : 0852-6184-9000

Herwinda Jaya Saputra

No comments:

Post a Comment